IKLAN - scroll up to continue with content Iklan

Dipercaya 2 Juta+ Pembaca | Happy & More Trust

Destinasi Wisata Nanggroe Aceh Darussalam – Serambi Mekah

March 13, 2025
1160+ TRAVELLER Rate *5

Destinasi Wisata Serambi Mekah – Nanggroe Aceh Darussalam, yang banyak dikenal sebagai kota Serambi Mekah.

Serambi Mekah adalah dibagian provinsi di ujung barat Indonesia, yang kaya sangat akan sejarah, budaya, dan keindahan alam.

Terletak dibagian Pulau Sumatera, Aceh menawarkan pengalaman wisata yang unik dan tak terlupakan bagi setiap para pengunjung atau pun wisatawan.

Di Aceh banyak memiliki tempat wisata yang paling populer di kalangan banyaknya wisatawan.

Aceh juga memiliki banyak tempat wisata menarik lainnya, seperti Pantai Ujung Karang, Danau Geunang Geudong, dan Buntul Rintis.

Setiap tempat menawarkan pesona dan keunikan tersendiri.

Dengan mempunyai sejarah, budaya, dan keindahan alam yang sangat kaya.

Aceh adalah destinasi wisata yang sempurna bagi para penggemar petualangan, sejarah, dan keindahan alam.

Keindahan Alam yang Memukau – Destinasi Wisata Serambi Mekah Serambi Mekah

Aceh menawarkan berbagai destinasi wisata alam yang memukau.

Pantai Lampuuk – dengan pasir putih dan ombak besar, Pantai Lampuuk adalah destinasi wisata di Aceh Besar yang terkenal dengan pasir putihnya dan keindahan alamnya. Tempat wisata ini juga menjadi saksi bisu tragedi tsunami Aceh. 

Pantai Lhoknga – surganya para peselancar, menawarkan ombak yang tinggi, Aceh yang terkenal sebagai surganya untuk para peselancar.

Pantai ini juga menjadi tempat destinasi favorit bagi wisatawan untuk menikmati keindahan alam Aceh. 

Pulau Weh – dengan air laut yang jernih dan terumbu karang yang indah, adalah surga bagi para penyelam dan pecinta snorkeling.

Bagi para wisatawan yang ingin berkunjung ke Pulau Weh

Anda bisa menikmati keindahan biota laut yang indah dan cantik melalui kegiatan diving atau snorkeling.

Baca Juga :  Sejarah Dan Pencipta Patung Merlion Singapura

Selain keindahan bawah laut, Pulau Weh juga banyak memiliki potensi keanekaragaman satwa mulai dari reptil, monyet ekor panjang, dan beragam jenis burung migran.

Masjid Raya Baiturrahman – Masjid ini memiliki sejarah yang kaya dan menjadi simbol penting bagi masyarakat Aceh.

Dibangun pada abad ke-19 oleh Sultan Iskandar Muda, masjid ini memiliki arsitektur yang megah dengan atap yang tinggi dan kubah besar yang dihiasi dengan ornamen Islam tradisional.

Jika anda tertarik dengan pembahasan kami, atau anda ingin mencari lebih banyak pembahasan lainya? kunjungi website kami aja.

Disclaimer : semua data tulisan diatas sesuai data terakhir yang didapat oleh penulis resort.co.id serta berasal dari berbagai sumber termasuk official hotel/gedung/restoran dan lainnya..
----------------

Gabriel Tinungki

Bagikan:

Keyword for This Article